Skuat Maung Bandung Mulai Tes Medis
Rabu, 05 September 2012 – 15:15 WIB

Aang Suparman. Foto: Getty Images
Hasil dari tes medis ini akan menjadi data medis bagi dokter tim untuk mengatur asupan makanan dan gizi yang dibutuhkan oleh pemainnya itu sendiri.
"Kita memang harus menjalankan prosedur dengan baik. Sepak bola kan olahraga berat. Jadi, pemeriksaan kesehatan ini berhubungan dengan latihan fisik yang akan mereka jalani nanti," terangnya.
"Setelah data kesehatan pemain kita miliki, kita bisa tahu bagaimana harus menyesuaikan dengan latihan fisik yang mereka jalani. Termasuk status gizi pemain bagaimana," sambungnya.
"Memang kita harus ada pegangan riwayat kesehatan mereka, supaya ke depan tidak ada masalah. Kalau ada apa-apa, kita kan sudah tahu dari awal," jelasnya.(gin)
SETELAH berhasil mengikat 22 pemain yang akan diikutsertakan dalam menghadapi kompetisi Indonesia Super League (ISL) 2012-2013 musim depan, tim Persib
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Popsivo Polwan Menang, Cek Klasemen Final Four Proliga 2025
- Debut Manis HydroPlus Strikers & MilkLife Shakers Raih Runner-up di JSSL Singapore 7’s 2025
- Legenda Basket Indonesia Saling Sikut Menjelang IBL All Star 2025
- 10 Pemain Persebaya Raih Kemenangan Penting dari Madura United
- LA Lakers Hancur Lebur di Gim 1 Babak Pertama NBA Playoffs
- Liga Inggris: Aston Villa Taklukkan Newcastle United 4-1