Skuat Timnas Indonesia Latihan, Canda dan Tawa

Selain mengatakan bahwa, Timnas saat ini sedang didukung oleh publik sepak bola dari seluruh tanah air, Edy juga menyatakan bahwa dia sudah menyiapkan bonus bagi para pemain bila akhirnya memenangkan turnamen itu.
"Kalau soal bonus, jangan ditanya lagi. Karena itu sudah menjadi tanggung jawab kami," timpal dia.
Sebelumnya, Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) Imam Nahrawi juga berjanji memberikan bonus kepada penggawa Merah Putih - sebutan lain Timnas - itu.
Ungkapan sang menteri tersebut disampaikan ketika dia menjemput para pemain di bandara Internasional Soekarno - Hatta Jakarta, dua hari lalu.
Dalam perkembangan yang sama, waki ketua umum PSSI, Joko Driyono menyebutkan bahwa, Timnas Thailand berencana tiba di Jakarta, besok (11/12) siang.
Tim besutan Kiatisuk Senamuang itu langsung akan diarahkan ke Aston Bogor.
"Kalau dimungkinkan, Tim Indonesia dan Thailand akan diinapkan di sana," jelas Joko. (ben)
JAKARTA - Leg pertama final Piala AFF 2016, Timnas Indonesia berhadapan dengan Thailand, akan berlangsung di Stadion Pakansari, Cibinong, Bogor,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Port FC Umumkan Asnawi Mangkualam Gabung ASEAN All Star
- Imran Nahumarury Terpilih Jadi Pelatih Terbaik Liga 1 Edisi Maret 2025
- Menjelang Laga Kontra PSS, Persib Siapkan 2 Amunisi Baru
- Leeds United & Burnley Promosi ke Premier League
- Liga 1 Menyisakan 5 Pertandingan, Hanya 3 Pemain Persib yang Belum Tampil
- Piala Sudirman 2025: Alasan Ester Ditunjuk Jadi Pengganti Jorji