Slank Ungkap Kondisi Abdee Negara yang Dirawat di Rumah Sakit
Jumat, 27 September 2024 – 07:17 WIB
Slank berharap Abdee Negara bisa segera pulih dan beraktivitas kembali.
"Mari terus doakan semoga lekas sembuh dan bisa ngeSlank kembali bareng-bareng," tutupnya.
Diketahui, Abdee Slank dirawat di salah satu rumah sakit sejak beberapa hari lalu.
Pria berusia 56 tahun tersebut dirawat intensif untuk melakukan observasi terhadap kondisi ginjal.
Abdee Slank diketahui sempat melakukan transplantasi ginjal pada 2016 serta mengalami IgA Nephropathy. (ded/jpnn)
Personel band Slank menjenguk gitaris, Abdee Negara yang tengah dirawat di rumah sakit.
Redaktur & Reporter : Dedi Yondra
BERITA TERKAIT
- Kondisi Terkini Abdee Slank setelah Satu Bulan Dirawat di Rumah Sakit
- Cerita Kaka Slank Mengurus Sawah dan Kebun Milik Sendiri
- Kaka Slank bersama Istri dan Anak Gunakan Hak Suara di Pilkada 2024
- Seusai Mencoblos, Bimbim Slank Berharap Jakarta Tak Lagi Macet-Bebas Polusi
- Sang Putri Membagikan Potret Abdee Slank Terbaring di Rumah Sakit, Begini Kondisinya
- Abdee Slank Terbaring di RS, Putri: Mohon Dukungan untuk Ayah