Slovakia Bangun Pembangkit di Batam
Investasi USD 1,18 Miliar, Listrik Diekspor ke Singapura
Rabu, 12 Desember 2012 – 03:01 WIB
Kepala BP Batam Mustofa Widjaja mengaku sangat senang dengan rencana pembangunan tenaga kelistrrikan di Batam. Ia meminta pemerintah Slovakia untuk tidak ragu berinvestasi di Batam.
"Di Batam ini sudah banyak perusahaan asing yang sukses dan berkembang. Selain di Batam suhu investasi yang aman, di Batam juga akan mendapatkan berbagai kemudahan. Letaknya yang sangat strategis dan isfrastruktur yang memadai akan menjadi pendukung untuk suksenya berinvestasi di Batam," kata Mustofa.(ian/jpnn)
BATAM - Dalam waktu dekat, dua power plant akan dibangun di Batam. Salah satu di antaranya akan didanai oleh Slovakia. Nilai total investasi kedua
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Polisi Ungkap Fakta soal Lokasi Penemuan Kerangka Manusia di Pademangan
- Wahai Honorer Pelamar PPPK 2024 Tahap 1, Sudah Siap? Ada yang Harus Naik Pesawat
- Pemkot Pekanbaru Mengalami Kendala Pindahkan 277 Pengungsi Rohingya
- Pj Bupati Mimika Perintahkan Perbaikan Fasilitas RS Waa Banti Tembagapura
- Bupati Mimika Jelaskan Terkait Demo Aliansi Pemuda Amungme soal Perekrutan CPNS
- Pembongkaran Pasar Tumpah Bogor Dibatalkan, Warga Ancam Bongkar Sendiri