Smart Lanjutkan Produksi CPO
Rabu, 07 April 2010 – 14:54 WIB

Smart Lanjutkan Produksi CPO
JAKARTA- PT Sinar Mas Agro Resources and Technology (PT Smart Tbk) menegaskan akan tetap berkomitmen untuk meneruskan usahanya dan mempertahankan produksi minyak sawit yang berkelanjutan. Laporan Greenpeace yang dipublikasikan beberapa waktu lalu tak akan mempengaruhi produksi CPO dari PT Smart Tbk. "Bagaimanapun kami akan tetap patuh pada hukum dan peraturan perundang-undangan Indonesia, konvensi internasional yang telah diratifikasi oleh pemerintah Indonesia, serta prinsip-prinsip dan kriteria RSPO mengenai produksi minyak sawit," ungkap Daud.
"Proses produksi minyak sawit atau Crude Palm Oil (CPO) akan tetap berlanjut," tegas Direktur Utama PT Smart Tbk, Daud Dharsono kepada wartawan di Gedung Kementerian Perdagangan (Kemendag) , Jakarta, Rabu (7/4).
Baca Juga:
Daud menerangkan, Smart juga tidak akan melakukan penanaman baru kelapa sawit di atas lahan yang memiliki kandungan karbon tinggi (high carbon stock). Hal tersebut menurutnya, adalah upaya Smart untuk melestarikan lingkungan hidup dan spesies hewan yang terancam punah.
Baca Juga:
JAKARTA- PT Sinar Mas Agro Resources and Technology (PT Smart Tbk) menegaskan akan tetap berkomitmen untuk meneruskan usahanya dan mempertahankan
BERITA TERKAIT
- Satgas Ramadan & IdulFitri Pertamina Dinilai Berhasil Memitigasi Lonjakan Permintaan BBM
- Pemda Diminta Jadi Motor Investasi dan Pemerataan Ekonomi
- PLN IP Siap Penuhi Kebutuhan Hidrogen Sebagai Energi Alternatif Masa Depan
- Estpos Hadir di Pontianak, UMKM Kalbar Siap Masuk Era Digital
- Masyarakat tak Perlu Ragu Bertransaksi Emas Secara Digital di Pegadaian
- Harga Emas Antam Hari Ini Sabtu 19 April 2025: Tetap Stabil di Rp 1,965 Juta Per Gram