SMK Gratis Harus Menjamin Mutu Lulusan Sesuai Kebutuhan Industri
Rabu, 03 Januari 2024 – 05:38 WIB

Ganjar Pranowo meluncurkan program 'SMK Gratis Langsung Kerja untuk Keluarga Miskin` di Lapangan Pule, Kecamatan Selogiri, Kabupaten Wonogiri, Jawa Tengah, Jumat (29/12). Foto: Tim GP
“Program tersebut dampaknya sangat efektif untuk pengentasan kemiskinan di Indonesia," kata Ganjar.
“Jadi, setelah kami lihat praktik yang sudah berjalan di SMKN Jateng untuk keluarga miskin dan mereka langsung bisa bekerja maka Ganjar-Mahfud berkeinginan untuk menjadikan program itu kami kembangkan secara nasional,” kata Ganjar.
SMK itu akan didirikan di setiap kabupaten sehingga bisa menghasilkan tenaga-tenaga terampil sesuai kebutuhan dunia industri.(fri/jpnn)
Mohammad Faisal menilai program SMK gratis harus disertai dengan upaya menjamin mutu atau kualitas lulusannya sesuai kebuthan indutri.
Redaktur & Reporter : Friederich Batari
BERITA TERKAIT
- Altair Dialogue Resmi Berdiri, Targetkan Jadi Rumah bagi Ribuan Streamer
- Kemnaker dan Kemendikdasmen Teken MoU Sinkronisasi Pendidikan dan Ketenagakerjaan
- Hilirisasi dan Investasi Strategi Ampuh Pemerintah Ciptakan Lapangan Kerja
- Menekraf Teuku Riefky Ajak Mahasiswa FEB UI Kolaborasi di Sektor Ekonomi Kreatif
- Pakar Anggap Proyek PIK 2 Dongkrak PAD & Ciptakan Lapangan Kerja Tanpa Bebani APBN
- Kemenperin: Lapangan Kerja Tumbuh 20 Kali Lebih Besar dibandingkan PHK