SMRC: 67 Persen Warga Puas dengan Jokowi
Minggu, 24 Juli 2016 – 15:49 WIB
Sedangkan yang menyatakan kondisi ekonomi nasional setahun ke depan lebih baik 55 persen. Yang menyatakan lebih buruk delapan persen. “Data ini menunjukan warga pada dasarnya optimis menghadapi ekonomi masa depan,” katanya.
Pengamat politik Burhanudin Muhtadi mengatakan, Jokowi harus memanfaatkan dukungan politik yang kuat dan tingkat kepuasan mencapai 67 persen ini. “Jika tidak bisa dimanfaatkan paling tidak untuk memenuhi janji-janji politik (saat kampanye), akan mubazir,” kata Burhanudin. (boy/jpnn)
JAKARTA - Hasil survei terbaru Saiful Mujani Research and Consulting (SMRC) menunjukkan tingkat kepuasan terhadap kinerja Presiden Joko Widodo terus
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Agustina Wilujeng Siap Ikuti Retreat yang Diprakarsai Presiden Prabowo di Magelang
- Pelapor Desak KPK Tindaklanjuti Laporan Pelelangan Aset
- Menjelang Valentine 2025, Industri Cokelat Indonesia Kian Kompetitif
- Imbas Banjir Grobogan, Ribuan Penumpang KA Batal Berangkat, Perjalanan Dialihkan
- Nama HP Mencuat di Sidang Korupsi Pengadaan Retrofit Sistem Sootblowing PLTU Bukit Asam
- Penguatan Pendidikan Santri, Langkah Menuju Indonesia Emas 2045