SMRC Bantah Punya Kaitan Filosofis dengan Jokowi

SMRC Bantah Punya Kaitan Filosofis dengan Jokowi
CEO SMRC Grace Natalie. Getty Images
"Kalau kubu Jokowi minta kami survei, ya kami survei. Kalau kubu Prabowo minta kami survei, ya kami survei juga. Nggak perlu pakai kaitan filosofis segala, namanya juga perusahaan," elaknya.

 

Grace menambahkan, cakupan survei yang dilakukan lembaganya juga luas, tidak melulu soal politik. Dia mencontohkan, sekitar dua bulan lalu lembaganya diminta untuk membantu membuat survei oleh sebuah TV swasta yang berencana memberikan penghargaan kepada aktor dan musisi. "Intinya, kerja kami ya profesional," kata mantan presenter TV itu.

 

Dalam ulasannya, SMH menulis persaingan antara Prabowo dan Jokowi terkini. Mereka menyatakan bahwa terdapat tiga lembaga survei kredibel di Indonesia yang telah menangkap selisih elektabilitas dua pasang capres terpaut semakin tipis. Selain SMRC, dua lembaga yang disebut SMH adalah CSIS dan Indikator Politik.

 

Tiga lembaga itulah yang dikatakan memutuskan tidak membuka hasil survei mereka karena memiliki kaitan dengan Jokowi. SMH menyatakan bahwa keputusan tidak mengungkap hasil survei tersebut karena khawatir dukungan ke Prabowo bakal semakin banyak.

 

JAKARTA - Hasil pengukuran elektabilitas pasangan capres-cawapres oleh lembaga survei yang relatif berbeda-beda hingga kini memancing sorotan sejumlah

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News