SMS Marzuki ke SBY Bocor
Friksi Internal Demokrat Kian Merisaukan
Sabtu, 09 Juli 2011 – 18:08 WIB
Seperti diketahui pada Kongres Demokrat di Bandung tahun lalu, Marzuki merupakan salah satu calon ketua umum di samping Anas Urbaningrum dan Andi Mallarangeng. Namun melalu pemilihan ketat hingga dua putaran, Anas memenangi pemilihan ketua umum partai pemenang pemilu 2009 itu.
Sementara terkait rencana Rakornas, Ketua FPD DPR, Jafar Hafsyah, menyatakan bahwa hajatan partai yang akan digelar pada 23 Juli itu akan diikuti 5000 peserta yang terdiri dari para pengurus PD dari tingkat DPP hingga DPC, serta para legislator yang diusung PD. Nantinya, Rakornas akan dibuka langsung oleh SBY.
Ada pun agenda Rakornas antara lain konsolidasi organisasi, membahas isu perkembangan politik terkini, serta membahas perkembangan pembangunan perekonomian dan kesejahteraan. "Temanya adalah konsolidasi dalam rangka mensejahterakan rakyat," sebut Jafar.(ara/jpnn)
JAKARTA - Menjelang Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas) Partai Demokrat (PD) pada 23 Juli mendatang, suhu internal di partai binaan Susilo Bambang
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Sindir Pram-Rano di Debat, Ridwan Kamil Menyeret Nama Ahok
- Serangan Hoaks Makin Ramai, Tim Pemenangan Luthfi-Yasin Lapor Polda Jateng
- Dharma Pongrekun-Kun Wardana Tegas Tolak Impor Dokter Asing
- Hasil Survei SMRC & Indikator Politik Berbeda, Persepi Diminta Turun Tangan
- Debat Ketiga Pilgub Jatim Bertema Pembangunan Infrastruktur
- Ridwan Kamil Janji Beri Bantuan Renovasi Rumah Rp 50 Juta hingga Rp 100 Juta