SNMPTN 2019: Masih Banyak Sekolah Belum Isi PDSS
Senin, 21 Januari 2019 – 00:15 WIB
Adapun, lanjut Ravik, pemeringkatan peserta SNMPTN akan dilakukan oleh sistem LTMPT. Untuk pendaftaran, siswa bisa memilih paling banyak dua program studi dalam satu perguruan tinggi negeri (PTN). Atau masing-masing satu prodi dari dua PTN.
“Untuk informasi mengenai daftar program dan daya tampung bisa dilihat melalui laman https://www.snmptn.ac.id,” pungkasnya. (ysp/jpc/jpnn)
Terkait SNMPTN 2019, data Lembaga Tes Masuk Perguruan Tinggi (LTMPT) menunjukkan masih cukup banyak sekolah yang belum mengisi PDSS.
Redaktur & Reporter : Soetomo
BERITA TERKAIT
- SNPMB 2024: Penerimaan Mahasiswa Baru, Sekolah Jangan Lupa Isi PDSS
- SNPMB 2023: Kemendikbudristek Beri Kesempatan Sekolah Selesaikan PDSS, Lusa Tutup
- Ini Ketentuan Pengisian PDSS PTKIN Jalur Prestasi, Ingat Deadline 28 Februari
- Jangan Tunda-tunda, Pendaftaran SNMPTN 2021 Cuma 10 Hari
- Pengumuman: Sekolah Tidak Menggunakan Kurikulum Nasional Tak Boleh Daftar PDSS SNMPTN 2021
- Tahapan Pendaftaran SNMPTN 2020 Dimulai 2 Desember