So Sweet...Fairuz A Rafiq tak Ingin Sakiti Hati Mantan Suami
Rabu, 08 April 2015 – 13:28 WIB
![So Sweet...Fairuz A Rafiq tak Ingin Sakiti Hati Mantan Suami](https://cloud.jpnn.com/photo/picture/watermark/20150408_132736/132736_213034_Fairuz_A_Rafiq_dan_Galih_Ginanjar.jpg)
Fairuz A Rafiq dan mantan suaminya, Galih Ginandjar. Foto: Dokumen JPNN.com
jpnn.com - JAKARTA - Pesinetron Fairuz A Rafiq ternyata masih mau menjaga hati Galih Ginandjar, mantan suaminya, saat dipertemukan dalam acara suatu acara talk show. Keduanya resmi bercerai pada 23 Desember 2014 lalu.
"Sudah pisah sama dia (Galih), takutnya saya salah jawab, atau menyinggung perasaan dia. Jadi, sangat berhati-hati saat berucap," kata Fairuz kepada pewarta di gedung Trans TV, Jakarta Selatan, Selasa (7/4) malam.
Dia juga mengatakan bahwa masih canggung saat kalau dipertemukan dengan cara seperti itu, dalam suatu acara.
Baca Juga:
"Tadi pertanyaannya serem-serem banget. Jadi sudah agak susah jawab," ungkap dia.(mg3/jpnn)
JAKARTA - Pesinetron Fairuz A Rafiq ternyata masih mau menjaga hati Galih Ginandjar, mantan suaminya, saat dipertemukan dalam acara suatu acara talk
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Polisi Ungkap Status Hukum Iwan Fals dalam Kasus Pendirian OI
- Pernikahan Arwah Akan Beredar di 7 Negara
- 3 Berita Artis Terheboh: Nikita Ungkap Sosok Pria, Iwan Fals Terseret Kasus OI
- Kolaborasi dengan Doel Sumbang, Koil Siapkan Lagu untuk Ramadan
- Polemik Agnez Mo dan Ari Bias, Ahmad Dhani Berkomentar Begini
- Penjelasan Rizky Billar Soal Arti Nama Anak Kedua