Soal 15 Klub Ancam Mogok Berkompetisi, Dirut PT LIB: Silakan
Kamis, 05 Oktober 2017 – 22:43 WIB
Meski demikian, lanjut Berlinton, PT LIB tak akan tinggal diam dan memang sudah berencana untuk bertemu dengan klub peserta kompetisi. Dia menganggap tidak perlu menyalahkan klub atas apa yang sudah terjadi.
"Tapi dalam dua minggu ke depan kami akan mengundang klub untuk membahas kompetisi dengan konteks ramah tamah. Undangan dikeluarkan minggu ini dan acaranya dilaksanakan minggu depan," tandas Berlinton. (dkk/jpnn)
Aksi 15 klub kontestan Liga 1 2017 yang mengancam mogok berkompetisi membuat Direktur utama PT Liga Indonesia Baru (LIB) Berlinton Siahaan tak habis pikir.
Redaktur & Reporter : Muhammad Amjad
BERITA TERKAIT
- Persib Berterima Kasih Kepada Liga 1 dan Bali United
- PSBS Biak Luar Biasa, Lihat Klasemen Liga 1
- Klasemen Liga 1 Setelah Dewa United Vs Bali United Hanya Diwarnai Satu Gol
- Terungkap, Inilah Kunci Kemenangan Persebaya dari Persija
- Liga 1: Bojan Hodak Syukuri Kemenangan Persib atas Borneo FC, tetapi
- Reaksi Kecewa Pieter Huistra Seusai Borneo FC Takluk dari Persib, Singgung Wasit