Soal Covid-19 di DKI, Anies Baswedan Singgung Perang Uhud

Soal Covid-19 di DKI, Anies Baswedan Singgung Perang Uhud
Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan. Foto: Ricardo/JPNN.com

Anies menegaskan, warga yang sudah mendapatkan vaksinasi memang tidak menutup kemungkinan tetap tertulari COVID-19.

Namun, risiko penularannya makin kecil bila sudah divaksinasi.

"Saya berikan analogi, kami mewajibkan (pengendara) kendaraan roda dua mau pergi ke jalan raya boleh, tetapi pakai helm. Apakah helm menghindari kecelakaan? Tidak. Apakah helm membuat orang pasti aman naik motor? Tidak," ujar Anies.

Mantan Rektor Universitas Paramadina itu menyatakan, bila warga ingin tetap melakukan mobilitas, maka harus mematuhi protokol kesehatan layaknya mengendarai motor tetap mematuhi peraturan lalu lintas. (cr3/jpnn)

Jangan Lewatkan Video Terbaru:

Anies Baswedan menyingung soal Perang Uhud untuk mengibaratkan ibu kota yang sedang melawan Covid-19.


Redaktur & Reporter : Fransiskus Adryanto Pratama

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News