Soal Demonstrasi Indonesia Gelap, Elite Golkar: Bagus, Membuat Peringatan Waspada

Pertama, mereka menuntut kaji ulang Instruksi Presiden (Inpres) Nomor 1 Tahun 2025 yang berfokus pada efisiensi belanja dalam pelaksanaan APBN dan APBD.
Kedua, massa menuntut transparansi status pembangunan dan pajak rakyat. Ketiga, evaluasi program Makan Bergizi Gratis (MBG).
Keempat, menuntut dibatalkannya revisi Undang-Undang Nomor 3 Tahun 2020 tentang Perubahan atas Undang-Undang Nomor 4 Tahun 2009 tentang Pertambangan Mineral dan Batubara (Minerba) yang menurut BEM SI bermasalah.
Kelima, massa menolak dwifungsi TNI. Keenam menuntut pengesahan Undang-Undang Tentang Prampasan Aset.
Ketujuh, massa menuntut peningkatan kualitas pendidikan dan kesehatan secara nasional. Kedelapan, menuntut penuntasan pelanggaran Hak Asasi Manusia (HAM) berat.
Massa aksi dalam tuntutan kesembilan menuntut semua pihak menolak cawe-cawe Presiden ketujuh RI Joko Widodo (Jokowi) dalam pemerintahan sekarang. (ast/jpnn)
Waketum Golkar Nurul Arifin menilai demonstrasi Indonesia Gelap bisa menjadi peringatan waspada bagi semua.
Redaktur : Elvi Robiatul
Reporter : Aristo Setiawan
- Secangkir Kopi Sambut Pengunjung di Pavindo, World Expo 2025
- Sekda Sumsel & Wamen Koperasi RI Resmikan Pembentukan Koperasi Merah Puti Ponpes Al Ittifaqiah
- Sarmuji: Golkar Pastikan Hadir Jika Pemerintah Ajak Diskusi Soal RUU Perampasan Aset
- Herman Deru Resmi Menyalakan Listrik PLN di Lima Desa di Keluang Muba
- PIK 2 Tetap Jadi Primadona Investor di Tengah Gejolak Ekonomi Global
- Langkah Prabowo Dinilai Jadi Pemantik Sentimen Positif IHSG