Soal Dugaan Kepemilikan Lahan Fiktif, DPR-Ombudsman Ikut Soroti BP Batam

Soal Dugaan Kepemilikan Lahan Fiktif, DPR-Ombudsman Ikut Soroti BP Batam
Banyaknya lahan tidur di Batam menjadi sorotan DPR RI dan Ombudsman belakangan ini. Foto: Batam Pos / JPNN

Menurutnya, lahan di Batam harus dibangun sesuai dengan peruntukan dan permintaan dari pemilik lahan. Bukan malah dibiarkan terbengkalai.

"Jadi ini sangat bertentangan dengan semangat pembangunan Kota Batam. Bahkan ada yang kita dengar, lahan itu jadi diperjualbelikan," katanya.(ian/hgt/ray/JPNN)


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News