Soal Gaji Honorer K2, Titi Berharap Mendikbud dan Mendagri Terbitkan SE
Rabu, 15 Januari 2020 – 18:36 WIB

Ketum Perkumpulan Hononer K2 Indonesia (PHK2I) Titi Purwaningsih di Komisi II DPR, Jakarta, Rabu (15/1). Foto: Ricardo/JPNN.com
Tanpa SE dari kedua menteri tersebut, Titi pesimistis semua kepala daerah akan berupaya meningkatkan gaji honorer K2. Kepala daerah akan beralasan pendapatan asli daerah minim. (esy/jpnn)
Pimpinan honorer K2 Titi Purwaningsih berharap Mendikbud Nadiem Makarim dan Mendagri Tito Karnavian menerbitkan SE untuk peningkatan gaji honorer K2.
Redaktur & Reporter : Mesya Mohamad
BERITA TERKAIT
- Kemendagri dan Pemerintah Denmark Siap Kerja Sama untuk Memperkuat Pemadam Kebakaran
- Pemerintah Fokus Tuntaskan Pengangkatan PPPK Tahap 1, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun
- Surat Kemendagri & KepmenPAN-RB Jadi Senjata Honorer R2/R3 Diangkat PPPK Paruh Waktu, Faktanya?
- Mendagri Minta Pemkot Palembang Manjakan Masyarakat dengan Fasilitas Mirip Singapura
- Percepatan Pengangkatan PPPK & CPNS 2024, BKN Minta Usulan Jangan Mepet
- Perintah Mendagri kepada Pemda terkait Pengangkatan PPPK & CPNS 2024, Jelas