Soal Kasus Penyekapan Mantan Sopir, Nindy Ayunda Akan Kembali Diperiksa
Jumat, 08 Juli 2022 – 23:22 WIB
Namun, istri Sulaeman, Rini Diana mengadukan proses penanganan kasus ini kepada Kompolnas. Dia menggandeng Pengacara Fachmi Bachmid sebagai kuasa hukum.
Pihak kepolisian pun kembali melanjutkan penyelidikan terhadap Nindy Ayunda terkait kasus tersebut.
Fahmi Bachmid diketahui sebagai pengacara Nikita Mirzani dalam kasus pencemaran nama baik yang dilaporkan Dito Mahendra, kekasih Nindy Ayunda. (jlo/jpnn)
Nindy Ayunda dikabarkan akan kembali diperiksa dalam kasus dugaan penyekapan mantan sopirnya.
Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh
BERITA TERKAIT
- Konon Lolly Sempat Diancam Akan Dibunuh Nikita Mirzani, Waduh
- Perseteruan Makin Panas, Mantan Sahabat Sebut Nikita Mirzani Bawa Sial, Waduh
- Kasusnya Viral di Malaysia, Vadel Badjideh Merespons Begini
- Lolly dan Vadel Badjideh Berkirim Salam, Nikita Mirzani Merespons Begini
- Penjelasan Nikita Mirzani Soal Kondisi dan Penampilan Lolly
- 3 Berita Artis Terheboh: Umi Pipik Kecewa, Harvey Moeis Menyesal