Soal Klaim Mahathir atas Kepri, Sekjen PDIP Bereaksi, Ingatkan Operasi Dwikora
Rabu, 22 Juni 2022 – 20:05 WIB

Sekjen PDI Perjuangan Hasto Kristiyanto mengatakan Indonesia saat era Presiden Pertama RI Soekarno pernah meluncurkan operasi Dwikora demi membebaskan negara Asia dari cengkeraman asing. Ilustrasi Aristo Setiawan/JPNN.com.
“Seharusnya kita tidak hanya menuntut Pedra Branca atau Pulau Batu Puteh dikembalikan kepada kita. Kita semestinya menuntut Singapura dan juga Kepulauan Riau karena itu Tanah Melayu,” ujar Mahathir disambut tepuk tangan peserta kongres. (ast/jpnn)
Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini:
Hasto PDIP mengingatkan bahwa Bung Karno pernah membebaskan Asia-Afrika dari segala bentuk penjajahan dan dari keberadaan pangkalan militer asing.
Redaktur : Fathan Sinaga
Reporter : Aristo Setiawan
BERITA TERKAIT
- Konon, Kader di Tingkat Bawah Meminta Megawati Jadi Ketum PDIP saat Kongres
- Tonton Teater Imam Bukhari-Sukarno, Megawati Sampaikan Pesan Penting
- PDIP Nilai MA yang Terkesan Melindungi Hakim Djuyamto Cs Menciderai Lembaga Peradilan
- Kardinal Suharyo Kunjungi Hasto di Rutan KPK, Ungkap Alasan Pastoral dan Pribadi
- Pertemuan Megawati-Prabowo Bakal Memengaruhi Keputusan Hasil Kongres PDIP?
- Menteri Prabowo Sowan ke Solo, Ferdinand PDIP: Mereka Hamba Jokowi