Soal Kontrak Freeport, Ini Saran Ketua DPD RI
Senin, 21 Desember 2015 – 18:58 WIB

Ketua DPD RI Irman Gusman. Foto: dok.JPNN
"Ini harus jadi pembelajaran bagi kita semua, utamanya para birokrasi yang terlibat dalam sebuah proses perjanjian. Birokrasi ini mestinya harus betul-betul orang yang kredibel," sarannya.
Selain itu, senator asal Sumatera Barat ini mengkritisi model kontrak PT Freeport Indonesia dalam pengelolaan tambang milik Indonesia.
"Jangan lagi kontraknya antara pemerintah langsung dengan institusi bisnis seperti Freeport. Cukup kontraknya dengan BUMN saja, sebagai salah satu upaya untuk membesarkan BUMN. Jangan negara,” pungkasnya.(fas/jpnn)
JAKARTA - Ketua DPD RI Irman Gusman menyatakan wajib hukumnya untuk menghormati sebuah kontrak. Kalau sebuah kontrak tidak dihormati, berarti bangsa
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- QRIS Simbol Kedaulatan Digital Indonesia, Hanif Dhakiri: Bukan Semata Alat Pembayaran
- Paus Fransiskus Meninggal, Ketum GP Ansor: Pesan Beliau Sangat Membekas Saat Kami Bertemu di Vatikan
- Kemendagri dan Pemerintah Denmark Siap Kerja Sama untuk Memperkuat Pemadam Kebakaran
- Konsumsi Sayuran Meningkat Berkat Peran Perempuan Pegiat Urban Farming
- Bea Cukai Sidoarjo Gelar Operasi Bersama Satpol PP, Sita 19 Ribu Batang Rokok Ilegal
- Penyidik Bareskrim Kaji Substansi Laporan Ridwan Kamil terhadap Lisa Mariana