Soal Masa Depan Luis Milla di Persib Bandung, Firman Utina Bilang Begini
Selasa, 18 April 2023 – 09:58 WIB

Pelatih Persib Bandung Luis Milla. Foto: HO/Persib
“Luis Milla juga membawa staf pelatih yang sangat luar biasa, saya rasa mereka adalah tim-tim yang hebat, manajemen yang hebat lagi membangun itu,” lanjut pemain yang lekat dengan nomor punggung 15 tersebut.
?????Di musim ini, Persib Bandung mengakhiri BRI Liga 1 Indonesia musim 2022/2023 dengan berada di posisi ketiga dengan 62 poin, selisih empat poin dari Persija di posisi kedua, dan selisih 13 poin dari PSM Makassar di posisi teratas.(antara/jpnn)
Legenda hidup sepak bola Indonesia Firman Utina menilai Luis Milla masih layak untuk menangani Persib Bandung selama beberapa musim ke depan.
Redaktur & Reporter : Budianto Hutahaean
BERITA TERKAIT
- Bali United Kalah dari Persib, Pemain Kecewa dan Singgung Kelengahan
- Skenario Persib Bandung Kunci Gelar Liga 1 Lebih Cepat
- Klasemen Sementara Liga 1: Persib Makin Mentereng, Bali United Tertahan
- Sebelum Mundur dari Kursi Pelatih, Teco Punya Pesan kepada Suporter Bali United
- Evaluasi Bojan Hodak Seusai Persib Mengiris Tipis Bali United, Ini Jadi Sorotan!
- Persib Menang dari Bali United, tetapi Bojan Hodak Kurang Puas