Soal Penembakan di Rumah Ferdy Sambo, Irjen Napoleon: Itu Perkara Mudah
Jumat, 15 Juli 2022 – 06:30 WIB
Ramadhan mengatakan Brigadir J awalnya masuk ke kamar pribadi eks Dirtipidum Bareskrim Polri itu saat Putri Ferdy Sambo sedang beristirahat.
Setelah memasuki kamar, J disebut melecehkan istri perwira tinggi Polri itu sambil menodongkan senjata api.
Saat itu, istri Irjen Sambo sempat berteriak minta tolong. Teriakan itu membuat Brigadir J panik dan langsung keluar kamar.
Teriakan Putri menarik perhatian Bharada E yang saat itu berada di lantai dua rumah tersebut.
Kedua polisi itu pun terlibat baku tembak dan berakhir dengan kematian Brigadir J. (cr3/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Irjen Napoleon Bonaparte menyebut kasus baku tembak di rumah dinas Kadiv Propam Polri Irjen Ferdy Sambo merupakan perkara mudah untuk diselesaikan.
Redaktur : Elfany Kurniawan
Reporter : Elfany Kurniawan, Fransiskus Adryanto Pratama
BERITA TERKAIT
- Irjen Suyudi Ario Seto Resmi Jabat Kapolda Banten Gantikan Abdul Karim
- Hikmahbudhi Sebut Kerja Keras Kapolri dan Kadiv Propam Berhasil Pulihkan Citra Polri
- Irjen Napoleon Tidak Dipecat dari Polri, Kompolnas Bereaksi
- Bebas dari Bui, Irjen Napoleon Bonaparte Menerima Sanksi dari Polri
- Turun ke Pelosok, Kadiv Propam Lihat Langsung TK Gratis Gagasan Anak Buahnya
- Putri Candrawathi Dieksekusi ke Lapas Pondok Bambu Jaktim