Soal Prediksi Badai Hari Ini di Jabodetabek, BMKG: Potensinya Kecil
Rabu, 28 Desember 2022 – 06:57 WIB

Soal potensi badai di Jabodetabek. Ilustrasi Foto: Ricardo/JPNN.com
Dia berharap masyarakat memiliki pandangan yang sama soal terminologi badai.
Sebelumnya diberitakan, salah satu peneliti memaparkan potensi hujan ekstrem hingga badai dahsyat terjadi pada 28 Desember 2022.
Hal itu membuat sejumlah masyarakat khawatir akan bencana tersebut. (antara/jpnn)
Video Terpopuler Hari ini:
Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) mengatakan bahwa kemungkinan akan terjadi badai di wilayah Jabodetabek pada 28 Desember, potensinya kecil
Redaktur & Reporter : M. Rasyid Ridha
BERITA TERKAIT
- Cuaca Hari Ini: Sebagian Kota Besar Diguyur Hujan
- Peringatan Gelombang Tinggi dari BMKG Akibat 2 Siklon
- Waspada Gelombang Tinggi di Sejumlah Wilayah Ini
- BMKG Sebut Ada Potensi Gelombang hingga 4 Meter di Sumbar
- Prakiraan Cuaca Hari Ini, Waspada Hujan di Sejumlah Wilayah
- Gempa M 4,1 di Bogor Dipicu Aktivitas Sesar Citarik