Soal Rencana Koalisi PKB dan Gerindra, Ahmad Syaikhu Merespons Begini
Jumat, 29 Juli 2022 – 20:45 WIB
ada ataupun direncanakan untuk segera dibentuk, semisal PKB dan Partai Gerindra, Ahmad Syaikhu memastikan pihaknya belum memilih salah satunya. Menurut dia, keputusan untuk berkoalisi akan dibahas lebih lanjut dengan Majelis Syura PKS.
“(Pilihan koalisi) akan dibahas nanti lebih lanjut dengan Majelis Syura. Ke depan, akan kami laksanakan (pembahasannya),” pungkas Ahmad Syaikhu. (antara/jpnn)
Presiden PKS Ahmad Syaikhu merespons rencana pembentukan koalisi antara PKB dan Partai Gerindra.
Redaktur & Reporter : M. Kusdharmadi
BERITA TERKAIT
- Mengurai Solusi Kekerasan Seksual Anak
- Kantor PKS Didemo Massa, Minta Kadernya Disanksi
- Datangi Markas PKS, Demonstran Menuntut Suswono Dipecat dari Partai
- Sudaryono: Doa Bersama di Kampanye Akbar untuk Munajat Kemenangan Luthfi-Yasin
- Demo di Depan DPD PKS, Ikatan Santri Jakarta Minta Suswono Diadili
- Punya Modal Besar, Sahabat Yoshua Dinilai Bisa Tingkatkan Elektabilitas Calon Kepala Daerah