Soal Soraya, Kapolri Minta Hargai Azas Praduga Tak Bersalah
Dugaan Keterlibatan Soraya Dalam Aksi Terorisme
Jumat, 04 September 2009 – 15:34 WIB

Soal Soraya, Kapolri Minta Hargai Azas Praduga Tak Bersalah
JAKARTA- Maraknya pemberitaan soal dugaan keterlibatan mantan artis Soraya Abdullah Balvas dalam aksi terorisme ditanggapi dingin oleh Kapolri Jendral Bambang Hendarso Danuri. Bahkan jendral bintang empat ini tidak mau berandai-andai soal keberadaan Soraya. Tak hanya itu saat didesak soal keberadaan Soraya, Kapolri mengaku tidak tahu. "Saya tidak tahu di mana Soraya. Yang nyebut Soraya 'kan wartawan saja,” katanya.
"Jangan berandai-andai ya. Jadi tolong, setiap permasalahan itu selalu berdasarkan bukti permulaan yang cukup. Kalau berandai-andai kasihan sama orang yang terkait,” kata Kapolri di Mabes Polri, pada Jumat (4/9).
Baca Juga:
Dengan menyebarnya isue ini, Kapolri mengimbau agar azas praduga tidak bersalah harus tetap diutamakan. "Jadi jangan nuduh orang. Sedangkan proses penyidikan belum dilakukan, atau penyelidikan belum, sudah jelas aturannya dan kita harus hargai azas praduga tidak bersalah itu," ujarnya.
Baca Juga:
JAKARTA- Maraknya pemberitaan soal dugaan keterlibatan mantan artis Soraya Abdullah Balvas dalam aksi terorisme ditanggapi dingin oleh Kapolri Jendral
BERITA TERKAIT
- Siswa Sulawesi Tenggara Cerdas-Cerdas, Ini Reaksi Mendikdasmen
- GP Ansor Gaungkan Patriot Ketahanan Pangan Menjelang Puncak Harlah Ke-91
- Koalisi Masyarakat Sipil Mengecam Intervensi Anggota TNI di Kampus UI dan UIN Semarang
- Berdoa di PIK, Biksu Thudong Tebar Pesan Damai
- Pemerintah Fokus Tuntaskan Pengangkatan PPPK Tahap 1, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun
- Setiawan Ichlas Hadirkan Ustaz Adi Hidayat di Tabligh Akbar di Palembang