Soal Staf Jokowi dari Milenial, Mufti Anam: Memacu Ekonomi Kerakyatan Berbasis Inovasi
Kamis, 21 November 2019 – 22:31 WIB

Mufti Anam. Foto: source for JPNN.com
“Kredit khusus, penghormatan yang setinggi-tingginya, untuk Angkie Yudistia. Ini membuktikan di era keterbukaan sekarang, siapa pun bisa berkiprah luas untuk bangsa,” pungkasnya. (*/adk/jpnn)
Mufti mengatakan, perpaduan antara milenial dan sosok berpengalaman di tim staf khusus presiden bakal menelurkan kebijakan yang brilian.
Redaktur & Reporter : Adek
BERITA TERKAIT
- Rayakan Hari Disabilitas Internasional, Angkie Yudistia Dukung Kampanye #SetaraBerkarya
- Yovie Widianto Jadi Staf Khusus Presiden, Begini Komentar Once Mekel
- Banyak Produk Impor Tak Terdata, Mufti Anam: UMKM Bakal Makin Dirugikan
- Jokowi Menugaskan Grace Natalie dan Juri Ardiantoro sebagai Staf Khusus Presiden
- Mufti Anam Usul DPR Bikin Panja Menelusuri Investasi BUMN di Sejumlah Perusahaan Startup
- Salam 3 Jari Itu dalam Bahasa Isyarat Artinya I Love You