Soal Subholding Pertamina, Pengamat UGM: Kinerja Masing-masing Bisa Diukur
Soal Pembentukan Subholding Pertamina, Pengamat UGM: Kinerja Masing-masing Bisa Diukur
Jumat, 23 Oktober 2020 – 04:21 WIB

Ilustrasi. Foto: Instagram Pertamina
“Ini yang juga harus diantisipasi. Karena di sektor transportasi, misalnya, tren akan berubah dari ketergantungan terhadap fosil ke baterai. Pertamina sebagai pemasok BBM nasional, juga harus memperhatikan pergeseran seperti itu. Transisi tersebut tak bisa dihindari karena memang menjadi kesadaran global untuk mulai menggunakan energi bersih dalam mengurangi emisi,” pungkasnya.(chi/jpnn)
Pembentukan subholding Pertamina masih hangat menjadi pembicaraan di sektor energi.
Redaktur & Reporter : Yessy
BERITA TERKAIT
- Keren! Rumah Tamadun Ubah Limbah Jadi Lapangan Kerja Bagi Perempuan dan Warga Binaan
- Pelita Air dan Elnusa Berkolaborasi dalam Penyediaan Layanan Penerbangan Korporasi
- PertaLife Insurance Bukukan Premi Rp 1,25 Triliun, Kinerja Terbaik Sepanjang Sejarah
- Pertamina Fasilitasi Sertifikasi Ribuan UMKM Rumah BUMN Selama Januari-Maret 2025
- Pinang Jordan Thompson, Jakarta Pertamina Enduro Pasang Target Gelar di Proliga 2025
- Hyundai Akan Bangun Stasiun Pengisian Hidrogen di Indonesia, Siap Beroperasi 2027