Teror Bakar Mobil, Begini Analisis Kriminolog UI
Jumat, 08 Februari 2019 – 19:20 WIB

Teror bakar mobil di Semarang sudah meluas hingga Kabupaten Kendal. Ilustrasi Foto: Pixabay
Pembakaran kendaraan ini sudah terjadi di empat daerah di Jateng, total 27 kejadian. Untuk kasus sebanyak itu, apakah ini dilakukan orang yang profesional?
Profesional dalam kriminologi adalah konsep yang menggambarkan kriminal yang sudah karir. Saya kita tidak. Apakah bisa dilakukan oleh anggota gang? Bisa saja, karena dalam tipologi gang ada yang orientasinya hanya melakukan kekerasan. Untuk kasus ini, kita lihat perkembangannya untuk bisa menyimpulkan demikian.(fat/jpnn)
Teror bakar mobil yang terjadi di sejumlah daerah di Jawa Tengah, masih menghantui masyarakat. Kepolisian pun hingga kini belum mengungkap siapa pelakunya.
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
BERITA TERKAIT
- Kriminolog Nilai Asas Dominus Litis dalam RKUHAP Berisiko Merusak Sistem Peradilan
- Adrianus Meliala: Tidak Mungkin Juga Polisi Itu Benar Semua
- Kriminolog Ini Sebut Ferdy Sambo-Putri Aktor Intelektual Pembunuhan Brigadir J
- Sidang Ferdy Sambo Cs, JPU Hadirkan Ahli Forensik hingga Kriminolog
- Komjen Agus Sebaiknya Tidak Ikut Menangani Kasus Ismail Bolong
- Soal Dugaan Kekerasan Seksual Putri Candrawathi, Kriminolog UI: Alat Buktinya Apa?