Soal TikTok Shop, Inara Rusli Berharap Ada Pertimbangan Regulasi
Selasa, 10 Oktober 2023 – 19:08 WIB

Inara Rusli. Foto: Instagram/mommy_starla
"Bukan benar atau salah, tetapi dilihat juga mudarat dan maslahatnya, banyak rugi atau manfaatnya," tuturnya.
Sebagai pengusaha online, dia pun meminta pemerintah untuk memantau kembali kebijakan penghapusan TikTok Shop.
Alih-alih dihapus, dia menyarankan agar menyusun regulasi yang mengikat untuk platform tersebut.
Mengingat ada banyak pengusaha kecil juga yang memanfaatkan platform tersebut sebagai ruang berjualan.
"Memang tidak akan pernah bisa semua orang, ya. Cuma setidaknya kalau regulasinya bisa kita formulasikan, biar lebih adil untuk semuanya, kan, lebih baik," tutur Inara. (mcr31/jpnn)
Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini:
Bisnisnya di TikTok Shop terpaksa tutup, Inara Rusli berharap ada kebijakan yang mempertimbangkan soal regulasi platform penjualan online.
Redaktur : Djainab Natalia Saroh
Reporter : Romaida Uswatun Hasanah
BERITA TERKAIT
- Inara Rusli Ajak Keluarga Hidup Sehat dengan Mengonsumsi Propolis
- TikTok For Artists Memudahkan Musisi Mempromosikan Lagu
- Video Reels di Instagram Sudah Bisa Dipercepat, Begini Caranya
- Aktivis Buruh Indonesia Minta ILO Siapkan Regulasi Ekonomi Digital
- Waka MPR dan Dirut BEI Bahas Penguatan Regulasi Perdagangan Karbon di Indonesia
- Altair Dialogue Resmi Berdiri, Targetkan Jadi Rumah bagi Ribuan Streamer