Soal TPP PPPK, Ratu Dewa: Saya Berkomitmen Mencairkannya Awal Mei 2025
Senin, 14 April 2025 – 13:15 WIB

Wali Kota Palembang, Sumatera Selatan Ratu Dewa. ANTARA/M Imam Pramana
Ratu Dewa menyebutkan alokasi anggaran untuk PNS dan PPPK juga terdapat dana pendampingan dari anggaran pendapatan belanja daerah (APBD).
Selain itu, undang-undang yang mengatur TPP untuk PPPK, yakni Peraturan Menteri Dalam Negeri Republik Indonesia Nomor 15 Tahun 2024. Peraturan ini menjadikan PPPK setara dengan PNS dalam hal menerima TPP. (antara/jpnn)
Kapan TPP PPPK dicairkan? Wali Kota Palembang Ratu Dewa memberikan penjelasan begini.
Redaktur & Reporter : M. Kusdharmadi
BERITA TERKAIT
- Seleksi PPPK Tahap 2 Daerah Ini Bulan Depan, 904 Honorer Memperebutkan 103 Sisa Formasi
- 5 Berita Terpopuler: Kabar Baik, Honorer Silakan Mempersiapkan Diri, Jadwal Tes PPPK Sudah Keluar?
- Jadwal Tes PPPK Tahap 2 Tidak Serentak, Kapan Bisa Cetak Kartu Ujian? Tenang ya
- Sebegini Jumlah Honorer yang Bertarung di Tes PPPK Tahap 2, Ketat
- Lantik 3.344 PPPK & 352 CPNS, Rudy Susmanto Pengin ASN Jadi Agen Perubahan
- Kepala BKN: Tes PPPK Tahap 2 Dimulai 22 April, Honorer Persiapkan Diri