Soal UN SD Dijamin Tak Bocor
Senin, 29 April 2013 – 09:24 WIB

Soal UN SD Dijamin Tak Bocor
Selain itu, kata Indang, tidak seluruh SD menjadi penyelengara ujian. Misalnya, di kompleks SD Alanglaweh dan Tanmalaka. Kompleks SD itu dijadikan satu penyelengara saja dan setiap kepala sekolah memegang kunci pengaman penyimpanan naskah ujian.
Baca Juga:
"Setelah ujian, lembar jawaban dibawa ke Posko UN SD di kantor Disdik Padang. Di posko ini akan melakukan pemindaian lembar jawaban oleh tim. Selesai hasil pemindaian itu diantarkan ke Puskom Disdik Sumbar pada hari sama," sebutnya. (ek)
PADANG--Sebanyak 1.556 peserta akan mengikuti Ujian Nasional (UN) SD/Madrasah Ibtidaiyah (MI) mulai Senin-Rabu (6-8/5). Ada pun mata pelajaran yang
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Unpad Pecat Dokter Residen Tersangka Pemerkosaan Keluarga Pasien RSHS
- Pemerintah Diminta Turun Tangan Cegah Konspirasi di Pemilihan Rektor UPI
- Waka MPR Lestari Moerdijat Minta Peningkatan Kualitas SDM Sejak Dini Segera Dilakukan
- Waka MPR Dorong Pemda Proaktif Sosialisasikan Persyaratan SPMB 2025 Secara Masif
- Algonova Bantu Asah Keterampilan Anak-anak Sejak Dini
- LLDIKTI IV Percepat Kenaikan Puluhan Jabatan Dosen Universitas Kristen Maranatha