Soal Wabah Virus Corona, Muzani MPR: Pemerintah Jangan Lambat Bertindak
Rabu, 29 Januari 2020 – 16:25 WIB
Ia menegaskan WNI perlu untuk sangat berhati-hati. Muzani mengimbau kalau untuk urusan yang tidak terlalu penting, lebih baik tak usah dulu pergi ke Tiongkok.
“Kita harus berhati-hati sangat. Kalau sangat-sangat enggak penting-penting amat, kita tidak usah pergi dulu ke sana," ujarnya.(boy/jpnn)
Wakil Ketua MPR Ahmad Muzani mengatakan pemerintah sebaiknya tidak lambat bertindak dalam mengantisipasi wabah virus corona yang terjadi di Kota Wuhan, Provinsi Hubei, Tiongkok.
Redaktur & Reporter : Friederich
BERITA TERKAIT
- Siti Fauziah Sampaikan Bukti MPR Telah Jadikan UUD 1945 sebagai Konstitusi yang Hidup
- Ibas: Di Tangan Gurulah Masa Depan Bangsa Akan Dibentuk
- WPC dan GPA Serukan kepada Pemerintah untuk Turut Mengakhiri Polusi Plastik
- Harapkan Semua Target Prolegnas 2025 Tercapai, Sultan Siap Berkolaborasi dengan DPR dan Pemerintah
- Waka MPR Lakukan Uji Coba Makan Bergizi Gratis di Donggala
- Eddy Soeparno Dukung Diplomasi Prabowo Membangun Kolaborasi Global Hadapi Krisis Iklim