Sobat Aksi Ramadan 2025 Wujud Kehadiran Pertamina Bagi Masyarakat Aimas di Sorong

Sobat Aksi Ramadan 2025 Wujud Kehadiran Pertamina Bagi Masyarakat Aimas di Sorong
Pertamina menggelar kegiatan Sobat Aksi Ramadan 2025, berupa bersih-bersih lingkungan dan penghijauan area masjid, serta pembagian Al-Qur'an dan santunan kepada 30 anak yatim di Yayasan Baitul Mualaf Al-Kautsar Kecamatan Aimas, Kabupaten Sorong, Papua Barat Daya pada Senin (17/3). Foto: Dokumentasi Humas Pertamina

Setelah kegiatan ini, dia berencana untuk menanam beberapa tanaman lain, seperti pepaya dan pinang.

Hasil panennya diharapkan bisa menambah perekonomian santri yang belajar di pesantren dan masjid tersebut.

“Semoga BUMN dan Pertamina selalu maju dan kegiatan begini bukan hanya di sini tapi juga di tempat lain,” harap Suwarto.

Pertamina sebagai perusahaan pemimpin di bidang transisi energi, berkomitmen dalam mendukung target Net Zero Emission 2060 dengan terus mendorong program-program yang berdampak langsung pada capaian Sustainable Development Goals (SDGs).

Seluruh upaya tersebut sejalan dengan penerapan Environmental, Social & Governance (ESG) di seluruh lini bisnis dan operasi Pertamina. (mrk/jpnn)

Jangan Lewatkan Video Terbaru:

Pertamina menggelar kegiatan Sobat Aksi Ramadan 2025, berupa bersih-bersih lingkungan hingga santunan kepada anak yatim di Kecamatan Aimas, Kabupaten Sorong


Redaktur & Reporter : Sutresno Wahyudi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News