Sobky Hasbie, Abadikan Diri Bantu Sesama Temukan Pasangan Hidup
Sukses Bawa Sembilan Ribu Jomblo ke Pelaminan
Jumat, 19 Desember 2008 – 08:45 WIB

Sobky Hasbie, Abadikan Diri Bantu Sesama Temukan Pasangan Hidup
Sebagai bahan database, Yasco juga mencatat beberapa rekor anggota. Misalnya, anggota tertua dengan kode Pk. 3.054 yang lahir pada 1905. Saat masuk Yasco pada 1986, usia anggota itu sudah 81 tahun. ''Namun, baru-baru ini rekornya terpecahkan. Sebab, ada anggota yang baru mendaftar pada umur 82 tahun,'' ujarnya.
Mantan ketua Senat Mahasiswa IAIN Sunan Ampel Cabang Malang itu bersyukur dapat jodoh pada usia yang relatif muda. Dia menikah pada 4 Agustus 1972 dengan Irianti yang telah memberinya lima anak.
"Istri saya dulu asisten dokter. Saya ketemunya biasa saja. Bukan dijodohkan oleh teman," katanya.
Dari kelima anaknya, kata Hasbie, empat di antaranya sudah menikah. "Alhamdulillah, mereka mendapatkan jodohnya mudah, dalam arti ketemu jodohnya sendiri, tidak melalui Yasco," katanya lantas tersenyum. (el)
H M. Sobky Hasbie merasa bahagia jika melihat pasangan yang setia, bahagia, dan penuh gairah cinta. Tujuan itulah yang membuat dia sejak 1974 mendedikasikan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Semana Santa: Syahdu dan Sakral Prosesi Laut Menghantar Tuan Meninu
- Inilah Rangkaian Prosesi Paskah Semana Santa di Kota Reinha Rosari, Larantuka
- Semarak Prosesi Paskah Semana Santa di Kota Reinha Rosari, Larantuka
- Sang Puspa Dunia Hiburan, Diusir saat Demam Malaria, Senantiasa Dekat Penguasa Istana
- Musala Al-Kautsar di Tepi Musi, Destinasi Wisata Religi Warisan Keturunan Wali
- Saat Hati Bhayangkara Sentuh Kalbu Yatim Piatu di Indragiri Hulu