Soft Launching B50, Mentan: 2 Kekuatan ini Bisa Menggetarkan Dunia
Minggu, 18 Agustus 2024 – 22:02 WIB

Mentan Andi Amran mengatakan Indonesia punya dua kekuatan besar. Dia mengatakan hal itu soft launching Biodiesel 50 (B50) di pabrik Biodiesel PT. Jhonlin Agro Raya, Batulicin, Tanah Bumbu, Kalimantan Selatan, Minggu (18/8). Foto: Kementan.
Setelah memberikan sambutan Amran lantas menjajal mobil road test B50 yang telah menggunakan bahan bakar B50 selama beberapa bulan terakhir.
"Ini adalah hari yang berbahagia, di mana B50 langsung uji coba terdengar engine-nya sangat bagus dan normal," kata Amran. (gir/jpnn)
Mentan Andi Amran mengatakan bahwa Indonesia punya dua kekuatan besar yang bisa menggetarkan dunia pada soft launching B50.
Redaktur & Reporter : Kennorton Girsang
BERITA TERKAIT
- Lumbung Pangan Sukabumi Suplai 133,7 Ton Beras Zakat Fitrah
- Mentan Amran Yakin Sumsel Bisa Peringkat Satu Penghasil Beras Nasional: Gubernurnya Petarung
- Senator Lia Istifhama Kunjungi Wilayah Lumbung Pangan Terdampak Banjir
- Wamen Viva Yoga Ingin Kawasan Transmigrasi Payahe jadi Lumbung Pangan di Maluku Utara
- Sumsel Jadi Salah Satu Lumbung Pangan, Zulhas Minta Pemda Dukung Penuh Swasembada Pangan 2027
- Halmahera Timur Siap Menjadi Lumbung Pangan, Farrel Adhitama Punya Strategi Jitu