Sok Jagoan, Bandit Jalanan Kota Medan Berani Melawan Polisi, ya Sudah, Dor!
Selasa, 24 Maret 2020 – 09:22 WIB
Saat itu pelapor berada di Jalan Tembaga, Kecamatan Medan Area, sedang berdiri sambil memegang ponsel. Tiba-tiba dihampiri pelaku yang menggendarai skuter matic langsung merampas ponsel korban.
"Korban mengalami kerugian sebesar Rp16 juta," ucap dia.
Ia menjelaskan, atas kejadian tersebut, Tim Tekab dan Unit Ranmor bergerak melakukan penyelidikan.
"Tepatnya tiga bulan kemudian pada 22 Maret 2020, tim mendapat informasi bahwa tersangka sedang berada di Jalan Tembaga Kecamatan Medan Area, dan petugas langsung menangkap tersangka," katanya. (antara/jpnn)
Anggota Polrestabes Medan berhasil menangkap pria yang selama ini dikenal sebagai bandit jalananan di Kota Medan.
Redaktur & Reporter : Soetomo
BERITA TERKAIT
- Polrestabes Medan Tembak Mati Eksekutor Begal Sadis
- 5 Barbershop Terbaik di Medan yang Siap Memenuhi Ekspektasimu Punya Rambut yang Keren
- Bunuh Teman Wanita Seusai Berhubungan Intim, Ridho Dituntut 13 Tahun Penjara
- Tok, Dua Kurir 3,8 Kilogram Sabu-Sabu Ini Divonis 15 Tahun Penjara
- Pembunuh Juru Parkir di Medan Ini Divonis 9 Tahun Penjara
- Selebgram Medan Tersangka Penistaan Agama dan UU ITE