Solusi Inovatif untuk Terapi Kanker Hadir di Indonesia
Jumat, 15 November 2024 – 19:04 WIB
Truxima (rituximab) adalah terapi target anti-CD20 yang digunakan untuk pengobatan leukemia limfositik kronis, limfoma folikuler, dan limfoma non-Hodgkin.
Selain itu, obat ini juga dapat digunakan untuk pengobatan peradangan sendi (rheumatoid arthritis) ketika terapi lainnya tidak efektif.
Herzuma dan Truxima telah mendapatkan persetujuan dari Food and Drug Administration (FDA) Amerika Serikat pada 2017 dan 2018, serta Badan Obat Eropa (EMA).
"Kedua obat ini sudah dipasarkan di lebih dari 110 negara di seluruh dunia," tutur Ji Tae Kim. (jlo/jpnn)
Etana menggandeng Celltrion memberikan solusi inovatif untuk terapi kanker di Indonesia.
Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh
BERITA TERKAIT
- Inovasi Bedah Bethsaida Hospital, Harapan Baru Pasien Kanker Rektum
- 5 Manfaat Bawang Merah, Bantu Cegah Kanker Menyerang Anda
- Kenali Tips Meminimalisir Resiko Kanker Payudara Bersama Charm & Charmnap
- Teknologi Deep Learning Bisa Deteksi Penyakit Kanker, Begini Cara Kerjanya
- Kesejahteraan Umum Tercapai Melalui Pola Hidup Sehat, Hasto: Bukan ke AS Beli Roti Rp 400 ribu
- RSUD AWS Samarinda Masuk Jajaran 10 Rumah Sakit Layanan Kanker Terbaik Nasional