Solusi Tingkatkan Modernisasi Data Center dengan Hyperconverged Infrastructure

Selain itu, salah satu kelebihan HCI Nutanix yakni fleksibilitas pada brand server yang digunakan, yang dapat disesuaikan dengan preferensi dari perusahaan dam tidak harus merujuk pada satu brand saja.
Dalam sosialisasi kali ini juga menampilkan solusi Veeam, yang memiliki keunggulan dalam melakukan disaster recovery cukup dengan hitungan menit.
Veeam juga dilengkapi dengan intelligent data management untuk memastikan ketersediaan aplikasi dan data perusahaan kapanpun, bahkan saat terjadi gangguan atau downtime, melalui backup dan replikasi.
Multipolar Technology memiliki kompetensi dan pengalaman dalam mengimplementasikan solusi HCI ini di berbagai sektor industri, yang tentunya akan memberikan nilai tambah dalam hal dukungan serta implementasi solusi ini bagi perusahaan yang mengutamakan efektivitas dan efisiensi dalam pengelolaan operasional bisnisnya. (mg8/jpnn)
Infrastruktur teknologi informasi (TI) dalam data center merupakan pondasi utama untuk menunjang aktivitas bisnis.
Redaktur & Reporter : Rasyid Ridha
- Multipolar Technology Tebar Dividen Rp 253,13 Miliar
- Dukung Pertumbuhan Ekonomi Digital, Multipolar Technology Punya 4 Strategi Bisnis
- 3 Prioritas Huawei dalam Membangun Infrastruktur Teknologi Komunikasi di Indonesia
- F5 Cloud Services Memudahkan Perusahaan Terapkan Multicloud
- Multipolar Technology Perkuat Keamanan Jaringan Melalui Cisco Umbrella
- Multipolar Technology Tawarkan Solusi Ketersediaan Data di HCI dengan Nutanix Mine