Son Heung-min jadi Andalan Tottenham Menjamu Dortmund

Son Heung-min jadi Andalan Tottenham Menjamu Dortmund
Son Heung-min (tengah) merayakan gol. Foto: Sky Sports

“Spurs dalam kondisi yang bagus meski mereka tanpa Harry (Kane) dan Dele (Alli). Tahun lalu kami memang tak bisa mengalahkan mereka namun kami mengalami kemajuan tahun ini,” ujar Sancho.

Selain Reus, maka tiga pemain Dortmund lainnya mengalami cedera. Yakni Lukas Piszczek (cedera tumit), Julian Weigl (demam), dan Paco Alcacer (cedera bahu). (dra)


Son Heung-min menjadi asa Tottenham Hotspur menggedor pertahanan Borussia Dortmund di Wembley, Kamis (14/2) mulai pukul 03.00 WIB


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News