Son Ho Jun Segera Pindah Agensi
Sabtu, 16 Juli 2016 – 04:25 WIB
jpnn.com - Son Ho Jun menjalani proses terakhir, sebelum dia resmi hengkang dan mendapatkan agensi baru. Dia dikabarkan segera akan bergabung dengan agensi YG Entertainment, bersama bintang lainnya.
"Son Ho Jun berencana untuk menandatangani kontrak dengan YG Entertainment. Mereka telah bertemu dan dia tengah berada di tahap terakhir untuk menandatangani kontrak secara resmi,” kata perwakilan Son Ho Jun, seperti laporan dari Soompi, Kamis (14/7).
Bahkan, sejak Mei lalu, Son Ho Jun sudah dilaporkan bakal bergabung dengan YG Entertainment.
"Saat ini, YG Entertainment tengah menyiapkan berkas-berkas yang berhubungan dengan kontrak Son Ho Jun,” imbuh sumber tersebut. (mg5/jpnn)
Son Ho Jun menjalani proses terakhir, sebelum dia resmi hengkang dan mendapatkan agensi baru. Dia dikabarkan segera akan bergabung dengan agensi
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Makara Production Angkat Mitos Pulung Gantung dalam Film Horor Terbaru
- Ilmupedia Berani Jawab Season 5 Sukses Digelar, Ini Daftar Para Juara
- Atta Halilintar Siapkan Kolaborasi dengan Raja Dangdut Rhoma Irama
- Ini Alasan Boy William Rayakan Natal di Auckland
- Rispo Bongkar Aib Fico Fachriza, Sebut Sang Adik Bohong Soal Alasan Pinjam Duit
- Sule Akhirnya Bicara Hubungan Putri Delina dan Jeffry Reksa