Sony Ikut dari Penyisihan
Selasa, 21 Juni 2011 – 16:16 WIB

Sony Ikut dari Penyisihan
JAKARTA - Babak kualifikasi Djarum Indonesia Open Super Series Premier mulai digelar hari ini. Kondisi paling miris dialami oleh sektor tunggal putri dimana nyaris seluruh wakil Indonesia harus berjuang dari babak terendah itu. "Rangkingnya kan memang kalah dengan pemain-pemain dari negara lain. Jadi, kami harus menerima dengn kondisi itu dan mulai dari babak kualifikasi. Semoga saja semangat mereka tinggi dan bisa meraih yang terbaik," ucapnya.
Dari lima pemain putrid yang tampil, empat diantaranya harus memulai dari babak kualifikasi. Mereka adalah Adriyanti Firdasari, Lindaweni Fanetri, Aprilia Yuswandari, dan Ana Rovita. Nama terakhir ini merupakan semifinalis kejuaraan yangs ama pada 2010. Sedangkan, Satu-satunya pemain putri Indonesia yang langsung start dari babak utama adalah Maria Febe Kusumastuti.
Baca Juga:
Kondisi tersebut cukup dimaklumi oleh Kabid Binpres PB PBSI Hadi Nasri. Dia menyatakan bahwa kondisi itu tak bsia dihindari karena memang rangking pemain Indonesia rata-rata berada di luar 25 besar.
Baca Juga:
JAKARTA - Babak kualifikasi Djarum Indonesia Open Super Series Premier mulai digelar hari ini. Kondisi paling miris dialami oleh sektor tunggal putri
BERITA TERKAIT
- Sudirman Cup 2025: Menanti Sinergi Pemain Senior dan Junior
- NBA Playoffs: Thunder Mencukur Grizzlies dengan Rekor Gila!
- Final Four Proliga 2025: Hanya LavAni yang Belum Ternoda
- Arema Lakoni 2 Partai Kandang di Bali, Bukan Hanya Melawan Persebaya
- 2 Kartu Merah, Uzbekistan Juara Piala Asia U-17 2025
- Cek Klasemen Final Four Proliga 2025: Jakarta LavAni Belum Terkalahkan