Sophia Latjuba Belanja Sahur tanpa Ariel Noah
Senin, 29 Mei 2017 – 15:55 WIB

Sophia Latjuba. Foto Instagram
jpnn.com, JAKARTA - Ramadan disambut suka cita oleh semua muslim. Termasuk Sophia Latjuba.
Kekasih Ariel, vokalis band NOAH itu terlihat antusias menyiapkan sahur pertama.
Hal itu bisa dilihat dari unggahan video di akun Instagram (IG) pribadinya, Jumat lalu (26/5).
Baca Juga:
Video berdurasi 60 detik itu merekam kegiatan ibu dua putri tersebut belanja di Pasar Modern Bumi Serpong Damai (BSD).
Mengenakan atasan tanpa lengan warna biru tua, Sophia terlihat asyik belanja di pasar yang mirip pasar tradisional itu.
Rupanya Sophia menyiapkan sendiri keperluan sahurnya.
Ramadan disambut suka cita oleh semua muslim. Termasuk Sophia Latjuba.
BERITA TERKAIT
- Cuaca Ekstrem Berlanjut di Jateng hingga 15 Maret, Ramadan Waspada Bencana
- Catat Tanggal Jakarta Lebaran Fair, Bakal Ada 450 Gerai Fashion hingga Otomotif
- Pererat Silaturahmi Antarstaf, FOKUS DPD RI Gelar Buka Puasa Bersama
- Bikin Ramadan Makin Seru, Film Wicked Hingga Paddington In Peru Tayang di Catchplay+
- Harmoni Ramadan, Kebersamaan TNI-Polri di Halaman Mapolda Riau
- Berlimpah Berkah Ramadan di AEON Mall Sentul City