Sopir Angkutan Kota Naikan Tarif Sepihak
Selasa, 25 Juni 2013 – 10:26 WIB

Sopir Angkutan Kota Naikan Tarif Sepihak
Kenaikan tarif angkutan yang dilakukan secara sepihak ini, dikeluhkan penumpang. Bahkan mereka mengaku keberatan dengan adanya kenaikan tarif ini, karena penumpang harus merogoh kocek lebih dalam. Sementara diakui penumpang, mereka tidak hanya sekali untuk menaiki angkutan dalam setiap harinya.
Baca Juga:
Seperti dikatakan Herman (32), salah seorang penumpang angkutan yang hendak menaiki angkot 03. Meski ia mengaku keberatan dengan kenaikan tarif angkutan ini, namun dengan dinaikannya harga BBM, ia pun tidak bisa berbuat banyak. "Memang serba salah, dengan kenaikan harga BBM, semua pasti akan ikut naik pula. Tetapi paling tidak, kenaikan itu dilakukan sesuai dengan ketentuan yang ditetapkan," ujarnya. (cip)
INDRAMAYU - Hingga hari keempat pasca diumumkannya kenaikan harga Bahan Bakar Minyak (BBM), Pemerintah Kabupaten Indramayu belum juga mengumumkan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Ciptakan Rasa Aman Bagi Wisatawan, Pemkot Palembang Pasang CCTV di BKB
- Oknum Guru PPPK di Lombok Timur Dipecat, Ini Sebabnya
- 4 Debt Collector Penganiaya Wanita di Halaman Polsek Bukit Raya Ditangkap, 7 Lainnya Buron
- Besok, 621 CASN Kota Mataram Terima SK, Gaji Aman
- Gereja Katedral Bandung Gelar Misa Khusus Wafatnya Paus Fransiskus
- Pembangunan Jateng 2026 Diarahkan untuk Penopang Swasembada Pangan