Sopir Bus Antarnegara Resah
Trayek Angkutan Transkalimantan Belum Ada
Jumat, 04 November 2011 – 12:01 WIB

Sopir Bus Antarnegara Resah
Evidiar menuturkan wasdal dilakukan terpadu dengan melibatkan polisi, TNI, dan POM. Koordinasi dengan aparat penegak hukum ini karena disinyalir adanya kendaraan yang disupiri oleh petugas.
Rabu (2/11) dilaksanakan wasdal di Jalan Trans Kalimantan dari pukul 05.00 hingga malam. Sedikitnya 20 unit angkutan umum ditilang karena menyalahi izin trayek. ”Dilanjutkan hari ini (kemarin). Wasdal terus dilakukan,” timpalnya.
Kepala Dishubkominfo Kalbar DL Denny menambahkan jika bus antarnegara ingin melintasi Jalan Transkalimantan harus mengajukan permohonan dengan izin trayek dan kartu pengawasan baru.
”Selama belum ada izin trayek baru untuk melintas di sana, bus yang melanggar aturan ditilang,” timpalnya. (mnk/uni)
PONTIANAK - Sopir bus antarnegara trayek Pontianak - Kuching - Brunei resah. Belum lama ini, mereka menjadi korban penertiban pihak berwenang karena
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gubernur Herman Deru Komitmen Bantu Perbaiki Jalan dan Membangun RTLH di Ogan Ilir
- Wajah Baru di Polda Jateng, 2 Jenderal Melesat ke Mabes Polri
- Jurnalis UIN Walisongo Diteror Seusai Meliput Diskusi Militerisme
- Seleksi PPPK Tahap 2 Daerah Ini Bulan Depan, 904 Honorer Memperebutkan 103 Sisa Formasi
- Gegara Membawa Sabu-Sabu, Petani Ditangkap Polres Flores Timur
- Mantan Bupati Lampung Timur Jadi Tersangka Korupsi, Langsung Ditahan