Sopir Bus Surabaya Indah Menyerahkan Diri ke Polisi
Senin, 27 Februari 2023 – 19:28 WIB

Arsip foto-Tim Traffic Accident Analysis Polda NTB melakukan olah TKP di lokasi kecelakaan maut yang terjadi di jalur lintas kabupaten di Sumbawa Barat, NTB, Sabtu (25/2/2023). ANTARA/HO-Polda NTB.
Catatan kronologi kecelakaan pun didapatkan dari hasil olah tempat kejadian perkara.
Selain itu, ada didapatkan kondisi jalan tempat kejadian perkara yang tidak ada penerangan jalan umum.
Kemudian, posisi jalan yang cukup menanjak menjadi salah satu dugaan faktor penyebab terjadinya kecelakaan tersebut. (antara/jpnn)
Sopir bus Surabaya Indah yang terlibat dalam kecelakaan maut pada Jumat (24/2) lalu di wilayah Batu Guring sudah menyerahkan diri ke polisi.
Redaktur & Reporter : M. Kusdharmadi
BERITA TERKAIT
- Terungkap, Ini Alasan Ridwan Kamil Baru Melaporkan Lisa Mariana ke Polisi
- Curi Gardan Mobil Truk, Pria di Banyuasin Ditangkap Polisi
- Polsek Indralaya Tangkap Pelaku Penganiayaan di Ogan Ilir
- Bikin Heboh, Tanaman Mirip Ganja Ditemukan di Pekanbaru, Begini Kata Polisi
- Polisi Rekomendasi Pencabutan STR Dokter Kandungan di Garut yang Lecehkan Pasien
- Ikhtiar Polisi Atasi Kemacetan Truk Peti Kemas di Pelabuhan Tanjung Priok