Sopir Truk Kecelakaan Maut yang Tewaskan 5 Orang di Pidie Ditetapkan sebagai Tersangka

"Pada saat olah tempat kejadian perkara, penyidik mencari jejak pengereman sebagai bagian dari analisis untuk mengetahui penyebab kecelakaan. Namun, hasilnya tidak ditemukan jejak rem," kata Jaka Mulyana.
Kapolres menyebutkan hasil olah tempat kejadian perkara dan keterangan saksi terungkap truk dikemudikan tersangka melaju dengan kecepatan 62 kilometer per jam saat jalanan menurun.
Sopir truk tidak bisa mengendalikan kendaraan, sehingga mengambil lajur kendaraan lain di kanan jalan. Di saat bersamaan ada minibus dan sepeda motor di belakangnya sedang menanjak.
"Setelah menabrak minibus yang membawa sejumlah penumpang, truk tersebut menabrak pengendara sepeda motor dan terseret hingga sejauh 14 meter dari titik tabrakan," tutur Jaka Mulyana.(antara/jpnn)
Polisi resmi menetapkan sopir truk yang terlibat kecelakaan maut dan menewaskan lima orang di lintasan Gunung Seulawah, Muara Tiga, Pidie, sebagai tersangka.
Redaktur & Reporter : Budianto Hutahaean
- Kecelakaan Maut Hari Ini, Mahasiswi asal Siak Tewas, Mahasiswa Luka Berat
- Motor vs Mobil di Jalan AH Nasution Bandung, Wildan Prayoga Tewas di Tempat
- 5 Berita Terpopuler: Setelah Honorer Dirumahkan, Pemda Tak Ajukan PPPK, Gabungan Aliansi R2/R3 Bakal Gelar Aksi Besar
- Bertabrakan dengan Mobil Lawan Arah di Tol Pekalongan, Bus Rombongan Bonek Lanjutkan Perjalanan ke Jakarta
- Bus Rombongan Bonek Kecelakaan vs Mobil Lawan Arah di Tol Pekalongan, 1 Orang Tewas
- Tegas, Pertamina Pecat Sopir Truk BBM & Tutup SPBU di Klaten