Sori, Manchester City Ambil Alih Posisi PSG
Kamis, 04 November 2021 – 07:59 WIB

Gelandang serang Manchester City Kevin de Bruyne. Foto: ANTARA/REUTERS/Benoit Tessier
Manchester City memperjauh selisih gol pada menit ke-72' melalui gol yang diciptakan Raheem Sterling.
Gawang Club Brugge yang dikawal Simon Mignolet kembali bobol pada masa injury time, sehingga Manchester City menang dengan skor 4-1.
Kemenangan atas Club Brugge membuat anak asuh Pep Guardiola itu untuk sementara mengambil alih pimpinan klasemen Grup A dari Paris Saint-Germain (PSG).
Manchester City berada di puncak klasemen dengan torehan 9 poin, unggul satu angka dari PSG di posisi kedua. (uefa/mcr16/jpnn)
Manchester City pesta gol ke gawang Club Brugge dalam laga lanjutan Grup A Liga Champions musim 2021/22.
Redaktur : Dedi Yondra
Reporter : Muhammad Naufal
BERITA TERKAIT
- Liga Inggris: Aston Villa Taklukkan Newcastle United 4-1
- Komentar Ancelotti Seusai Real Madrid Tersingkir dari Liga Champions
- Kapan Semifinal Liga Champions Bergulir? Kans Muncul Raja Baru
- Arsenal Menyingkirkan Real Madrid, Declan Rice: Kami Tahu Kami akan Menang
- Real Madrid vs Arsenal: Ketika Meriam London Runtuhkan Bernabeu, Tercipta Sejarah
- Liga Champions: Arsenal dan PSG Tembus Semifinal, Mitos di Munich Berlanjut?