Sosialisasikan 4 Pilar dengan Lomba Menggambar
Sabtu, 09 Juni 2012 – 15:01 WIB
Sementara Kepala Biro Persidangan Setjen MPR, Muhammad Rizal mengatakan, masa kecil adalah masa yang penuh keceriaan. Dalam masa-masa ini pula anak-anak dapat merekam berbagai hal yang dialaminya.
Karenanya pula anak-anak disodori berbagai hal yang berkaitan dengan Empat Pilar Bangsa dan Negara. “Sehingga mereka kelak bisa bangga dengan bangsa Indonesia,” ujarnya.
Salah satu guru di TK Aisyiah 44 Bekasi, Nunung, menilai acara itu sangat positif. “Acara ini sangat bagus untuk memperkenalkan anak-anak kepada simbol-simbol negara,” ujarnya. (abu/jpnn)
JAKARTA - 500 siswa sekolah dasar (SD) dan Taman Kanak-Kanak (TK) anak dari Jakarta, Bogor, Depok, Bekasi dan Tangerang mengikuti sosialisasi Empat
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kasus Polisi Tembak Polisi, Ini Permintaan Walhi kepada Kapolri
- Prabowo Dinilai Berhasil Membawa Investasi Jumbo dan Gibran Sukses Jaga Stabilitas Politik di Tanah Air
- KPK Tetapkan Gubernur Bengkulu Tersangka, Ada Uang Rp15 M, Peras untuk Pilkada
- Mensos Gus Ipul Beri Bantuan Biaya Perbaikan Rumah Kepada Korban Longsor di Padang Lawas
- ASR Komitmen Bangun Penegakan Hukum Transparan & Adil di Sultra
- Hendri Satrio jadi Ketua IKA FIKOM Unpad