Sosiologi Ekonomi
Oleh: Dahlan Iskan
Sejak itu Arif tidak mau lagi di politik, tetapi saya mendorongnya untuk menjadi dirut PT Panca Wira Usaha, sebuah grup perusahaan daerah Pemprov Jatim.
Sayangnya Perusda harus berurusan dengan politik. Dia tipe orang yang tidak bisa mencampurkan urusan profesionalisme dengan kongkanglingkong politik.
Dia hanya satu periode di Perusda. Tidak mau lagi lebih lama.
Di Jawa Pos, Arif tergolong generasi pertama yang bergelar sarjana. Sebelum itu siapa saja bisa menjadi wartawan Jawa Pos –asal bisa menulis.
Arif sarjana komunikasi UGM. Lalu mendapatkan gelar S2 dari Unair. Dan kini menjadi doktor di Universitas Brawijaya.
Disertasinya mengenai swasembada gula. Yang menurut pemerintah akan tercapai di tahun 2028 –empat tahun lagi. Itu dicapai lewat restrukturisasi BUMN dan pembentukan ekosistem pergulaan.
Promotor Arif adalah Prof Dr Ir Darsono Wisadirana.
Karangan bunga berjajar sangat panjang di kampus sejuta mahasiswa itu.
Disertasinya mengenai swasembada gula. Yang menurut pemerintah akan tercapai di tahun 2028 –empat tahun lagi. Itu dicapai lewat restrukturisasi BUMN.
- Kloning Javier
- AJI Kecam Wartawan Intervensi Kasus Polisi Tembak Mati Siswa SMKN 4 Semarang
- Pimpin Integrasi Jaringan ATM Terbesar di RI, Dirut Jalin Masuk Top 100 CEO Nasional 2024
- Pertamina Membukukan Laba Bersih USD 2,66 Miliar hingga Oktober 2024
- Sumur Tua
- Tanggapi Harga Saham BUMN Turun, Pakar Keuangan: Murni Faktor Pasar, Bukan karena BPI Danantara