Sosok Ini Cocok Dipilih menjadi Menko Maritim dan Investasi RI Mendatang
Kamis, 09 Februari 2023 – 16:47 WIB

Sekjen Rekat Indonesia Heikal Safar bertemu dengan Wakil Ketua DPD RI Nono Sampono. Foto: dok RI
Heikal menambahkan Nono Sampono juga pernah menjadi Danpaspampres di era kepemimpinan Presiden Abdurrahman Wahid dan Megawati Soekarnoputri,
Pada 2010, Letjen TNI Mar (Purn) Nono Sampono juga pernah dilantik oleh Menteri Perhubungan sebagai Kepala Basarnas.
"Nah yang paling penting perlu diketahui bahwa hingga saat ini Nono Sampono, masih menjabat Wakil Ketua 1 DPD RI periode 2019-2024 dari Provinsi Maluku dengan berhasil mendapatkan perolehan 65.189 suara," pungkasnya. (flo/jpnn)
Selama di TNI, Nono Sampono dipercaya untuk memegang sejumlah jabatan penting seperti Komandan Paspampres, Gubernur AAL dan Komandan Jenderal Akademi TN
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- GM FKPPI Tegaskan Komitmen Jaga Demokrasi di Tengah Transformasi Peran TNI
- Diskusi UU TNI di Kampus, Pangdam I/BB: Kami Terbuka terhadap Kritik
- Bea Cukai dan TNI Memperkuat Sinergi Pengawasan yang Solid di Yogyakarta dan Nunukan
- Perkuat Sinergisitas, Panglima TNI Terima Kunjungan Ketua BPK RI
- Haidar Alwi: TNI-Polri Peringkat 5 Pasukan Penjaga Perdamaian Dunia
- Puluhan Ribu Banser Apel Bareng TNI, Addin: Dua Kekuatan Manunggal Indonesia