Sosok Ruth Sahanaya di Mata Yura Yunita
Jumat, 30 September 2016 – 22:36 WIB

Ruth Sahanaya. Foto JPNN.com
jpnn.com - PENYANYI Yura Yunita turut mengisi konser Tandamata Glenn Fredly Untuk Ruth Sahanaya di Balai Sarbini, Semanggi, Jakarta, Jumat (30/9) malam.
Yura membawakan lagu Ingin Kumiliki dengan bermain keyboard. Para penonton yang hadir di konser 'Tandamata Glenn Fredly Untuk Ruth Sahanaya' ikut bernyanyi.
Usai menyanyikan lagu tersebut, Yura sempat menyampaikan terima kasih kepada Uthe-sapaan Ruth Sahanaya.
"Ingin ucapkan terima kasih untuk Mama Uthe," ucapnya.
Menurut Yura, Uthe merupakan sosok yang menginspirasi. Selain itu, sambung dia, Uthe memiliki sikap yang humble.
"Beliau sosok luar biasa bagi Yura dan menginspirasi Yura," ungkap pelantun lagu Cinta dan Rahasia ini. (gil/jpnn)
Baca Juga:
PENYANYI Yura Yunita turut mengisi konser Tandamata Glenn Fredly Untuk Ruth Sahanaya di Balai Sarbini, Semanggi, Jakarta, Jumat (30/9) malam. Yura
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Sempat Mangkir, Nikita Mirzani Jalani Pemeriksaan Perdana sebagai Tersangka
- Berhasil Finis di Tokyo Marathon 2025, Ariel NOAH: Agak Emosional
- Audy Ungkap Alasan Kembali Aktif di Industri Musik
- Sheila Dara Terombang-ambing Gara-gara Jumbo
- Ratu Hiphop Jepang, Awich Makin Mendunia
- Masa Penahanan Vadel Badjideh Diperpanjang, Ini Sebabnya